Wednesday 26 April 2017

Dasar Kurikulum Berkarakter

Dalam bahasa latin kurikulum berarti "lapangan pertandingan" yaitu aren tempat peserta didik berari untuk mencapai finish. Baru pada tahun 1955 istilah kurikulum dipakai dalam bidang pendidikan. Bila ditelusuri ternyata kuriklum mempunyai berbagai macam arti yaitu:

  • Kurikulum diartikan sebagai rencana pelajaran
  • Pengalaman belajar yang diperoleh murid dari sekolah
  • Rencana belajar siswa
Menurut UU No. 2 Tahun 1989 kurikulum yaitu seperangkat rencana dan pelajaran, mengenai isi dan bahan pelajaran, serta cara yang digunakannya dalam menyelenggarakan kegiatan belajar mengajar. Banyak pendapat mengenai arti kurikulum. Namun, inti kurikulum sebenarnya adalah pengalaman belajar yang banyak kaitannya dengan melakukan berbagai kegiatan, interaksi sosial di lingkungan sekolah, proses kerja sama dengan kelompok, bahkan interaksi dengan lingkungan fisik seperti gedung sekolah dan ruang sekolah. Dengan demikian pengalaman itu bukan sekedar mempelajari mata pelajaran, tetapi yang terpenting adalah pengelaman kehidupan

No comments:

Post a Comment